Toyota Raize Angsuran
10-06-2022

Toyota Raize Angsuran

By Jessica Nash
  • 40

Harga Toyota Raize di Jakarta Selatan mulai dari Rp 229,8 Juta untuk varian paling bawah 1.2 G MT, sementara varian tertinggi 1.0 Turbo GR Sport CVT TSS dihargai Rp 299,2 Juta. Cek Promo terbaik hari ini 10 Juni 2022, dengan DP mulai dari Rp 34,47 Juta, Angsuran Rp 5,22 Juta (60x). Kunjungi Dealer Toyota di Jakarta Selatan untuk mendapatkan penawaran terbaik. Ada 6 varian Toyota Raize yang tersedia di Indonesia. Lihat harganya di bawah ini.

Promo Kredit Toyota Raize di Akhir Tahun Tawarkan Tenor 72 Bulan Angsuran Mulai Rp 2 8 Jutaan

GridOto - Konsumen yang ingin kredit Toyota Raize di akhir tahun ini akan mendapat promo menarik. Promo kredit Toyota Raize kali ini, menawarkan pembayaran angsuran atau tenor hingga 72 bulan atau enam tahun. Ia mengatakan, promo tersebut membuat angsuran kredit Toyota Raize jadi lebih terjangkau. Tapi untuk nilainya angsurannya cukup terjangkau yaitu mulai Rp 2,8 jutaan hingga Rp 5,9 jutaan," kata Reza. Ia menambahkan, promo EZDeal untuk kredit Toyota Raize ini sudah termasuk insentif Pajak Penjualan atas Barang Mewah (PPnBM) 0 persen yang berlaku hingga akhir 2021.

Simulasi Kredit All New Toyota Raize Cicilan Rp 3 Jutaan per Bulan

Toyota Raize diklaim menitikberatkan pada kenyamanan dan inovasi teknologi sehingga meningkatkan kepuasan berkendara. 1 dari 6 HalamanDalam peluncurannya kemarin, Toyota menyediakan 6 varian Raize yaitu 1.0 Turbo GR Sport CVT TSS, 1.0 Turbo GR Sport CVT, 1.0 Turbo G CVT, 1.0 Turbo G M/T, serta varian 1.2 G CVT dan 1.2 G M/T. Toyota Raize 1.0T G M/T SINGLE TONE: Rp 219,900,000Toyota Raize 1.0T G M/T TWO TONE: Rp 222,200,000Toyota Raize 1.0T G CVT SINGLE TONE: Rp 233,100,000Toyota Raize 1.0T G CVT TWO TONE: Rp 235,400,000Toyota Raize 1.0T GR CVT SINGLE TONE: Rp 244,700,000Toyota Raize 1.0T GR CVT TWO TONE: Rp 247,000,000Toyota Raize 1.0T GR CVT TSS SINGLE TONE: Rp 263,700,000Toyota Raize 1.0T GR CVT TSS TWO TONE: Rp 265,900,0004 dari 6 HalamanBagi yang berminat meminang Raize dan memilih pembayaran kredit, Toyota sudah menyediakan simulasinya. Sebagai gambaran untuk varian termurah Raize 1.0T G M/T SINGLE TONE dengan Rp 219,900,000, bisa dipinang dengan cicilan per bulan sebesar Rp 2.940.000. 6 dari 6 HalamanFitur Safety Toyota RaizePerlu diketahui keunggulan Toyota Raize bukan hanya dari tampilan dan mesinnya saja, tapi juga soal fitur-fitur keselamatan.

Simulasi Kredit Toyota Raize 1 0 Terbaru Tawarkan DP 15 Persen dan Angsuran Terjangkau Mulai Rp 3 Jutaan

GridOto - Toyota Raize kini menjadi model line up GR Sport terlaris kedua dalam hal wholesales atau penjualan dari pabrik ke dealer. Sebab dalam periode Agustus hingga September 2021, Toyota Raize berhasil terjual sebanyak 8.107 unit. Namun bagi yang tertarik meminangnya, tipe GR Sport hanya terdapat pada Toyota Raize dengan mesin 1.000 cc 3 silinder turbo yang dibanderol mulai Rp 219,9 juta hingga Rp 265,9 juta. Besarnya Rp 40 jutaan hingga Rp 50 jutaan tergantung tipenya," jelas Reza. Baca Juga: Ternyata Toyota Raize GR Sport Lebih Kencang Dari Daihatsu Rocky

Pakai EZ Deal Kredit Toyota Raize Mulai Rp2 Jutaan Berikut Simulasi Cicilannya

Berikut ini merupakan simulasi cicilan Toyota Raize dengan diskon PPnBM 100% untuk semua variannya. Penghitungan Harga Kredit Toyota Raize dengan EZDealRaize tipe GR Sport CVT TSSSkema cicilan Toyota Raize yang kami jabarkan ini menggunakan metode Angsuran Dibayar Di Belakang (ADDB). Adapula tenor yang diberikan pihak Prima adalah 12 bulan hingga 72 bulan dengan DP yang sama. Untuk skema cicilan 25-48 bulan, maka wajib mengangsur Rp4.069.000 / bulan untuk DP20% dan Rp3.539.000 per bulan untuk DP 25%. Serta cicilan terlama yaitu 49-72 bulan Anda perlu membayar Rp4.462.000 tiap bulan untuk DP 20% dan cicilan bulanan sebesar Rp4.327.000 untuk DP 25%.

Gaji Mepet Bisa Beli Toyota Raize 1 0 Turbo Angsuran Termurah Rp 3 Jutaan

Otomotifnet - Bagi karyawan dengan gaji mepet, punya kesempatan beli Toyota Raize 1.0 Turbo. Saat ini, Toyota Raize 1.0 Turbo dibanderol mulai Rp 219,9 juta hingga Rp 265,9 juta on the road Jakarta. Baca Juga: Cuma Rp 1 Jutaan, Ini Rincian Perawatan Toyota Raize di Bengkel ResmiF Yosi/Otomotifnet Toyota Raize GR Sport CVTIa mengatakan, pembelian Toyota Raize 1.0 secara kredit membutuhkan uang muka atau DP yang tergolong rendah. Besarnya Rp 40 jutaan hingga Rp 50 jutaan tergantung tipenya," jelas Reza. "Sedangkan untuk tenornya, angsuran kredit Toyota Raize dari ACC dapat dibayar hingga 72 bulan atau enam tahun," beber Reza.

Tahun Baru Beli Toyota Raize dengan Cicilan Mulai Rp 3 Juta Mau

Toyota Raize menggebrak segmen SUV crossover Indonesia di tahun 2021. Toyota Raize mempunyai dimensi kompak dengan panjang 4.030 mm, lebar 1.710 mm, dan tinggi 1.635 mm. Toyota Raize dibanderol saat ini mulai Rp 225,9 juta untuk varian 1.2 G (M/T) sampai Rp 297,4 juta untuk tipe tertingginya yakni 1.0 Turbo GR Sport TSS. Konsumen, khususnya para milenial dapat memiliki Toyota Raize dengan cicilan terjangkau, mulai Rp 3 jutaan melalui program EZDeal. Foto: Toyota Astra Motor Foto: Toyota Astra MotorDi program EZDeal, konsumen dapat membeli Toyota Raize dengan uang muka minimal 20% dari harga mobil.

Pinang Toyota Raize Dengan DP Rp 50 Juta Berapa Cicilan Bulanannya

Toyota Raize sedang menjadi primadona saat ini. Selain skema PPnBM yang dapat diminati oleh para pembeli Raize, Toyota juga menawarkan skema pembelian ringan dengan cicilan yang terjangkau. Untuk tipe Raize 1.0T GR Sport CVT Two Tone yang merupakan varian tertinggi, kini harganya dijual Rp 256,3 juta (On the Road). Setelah kami telusuri, Auto2000 Tebet memberikan skema pembelian ringan dengan DP (Down Payment) mulai Rp 54,31 juta. Dengan DP segitu, konsumen bisa mencicil Raize selama 5 tahun, dengan angsuran perbulan mencapai Rp 4,9 juta.

Angsuran Kredit Termurah Toyota Raize 1 2 Pakai Harga PPnBM 100 Persen Rp 200 Jutaan

Otomotifnet - PT Toyota Astra Motor (TAM) telah meluncurkan Toyota Raize 1.2 untuk menemani versi 1.0 Turbo. Soal harga, Toyota Raize 1.2 normalnya dijual mulai Rp 210,5 juta untuk tipe G M/T hingga Rp 224,1 juta untuk tipe G CVT on the road Jakarta. Baca Juga: Perbedaan Toyota Raize 1.0T dan Raize 1.2 G, Tak Hanya Mesin, Ini DetailnyaToyota Astra Motor Toyota Raize 1.2 G"Skema kredit Toyota Raize 1.2 saat ini belum ada. Sekadar informasi, Toyota Raize 1.2 mengusung mesin berkode WA-VE 1.198 cc DOHC Dual VVT-i 3 silinder 12 katup. Berikut simulasi kredit Toyota Raize 1.2 dengan harga yang sudah terpotong insentif PPnBM 100 persen di Jakarta:

Simulasi Kredit Toyota Raize Uang Muka dan Cicilannya

Toyota Raize hadir dalam dua pilihan mesin yaitu 1.0 liter Turbo dan 1.2 liter. Tersedia dalam 6 varian yaitu 1.0 Turbo GR Sport CVT TSS, 1.0 Turbo GR Sport CVT, 1.0 Turbo G CVT, 1.0 Turbo G M/T, serta varian 1.2 G CVT dan 1.2 G M/T. Jika ingin membeli Toyota Raize 1.0 G M/T seharga Rp 219.900.000, dengan skema uang muka 30 persen dan tenor angsuran 60 bulan (5 tahun), maka total uang muka (termasuk administrasi, fidusia, dan asuransi kendaraan all risk) yang dibayarkan Rp 95.220.540 dan cicilan per bulannya Rp 3.604.000. perlu menyiapkan total uang muka yang lebih besar, yakni Rp 183.180.540 maka cicilan selama 60 bulan (5 tahun) per bulannya Rp 1.544.734. Punya Toyota Raize dan Belum Sempat Ikut Recall?

Prev Post

Karburator Mobil Toyota

Next Post

Modifikasi Nissan Terrano Terbaru

Artikel Trending

Oli Matic Brv
28-11-2024
Oli Matic Brv

Leave a Reply